Helaran HJB ke - 541

Admin 2023-06-04



Helaran Hari Jadi Kota Bogor ke - 541 sangat meriah dan disaksikan oleh ribuan masyarakat dari Balaikota sampai jalan Sudirman.

Adapun Tamu Kehormatan di Hari Jadi Kota Bogor yaitu Bapak Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia sandiga Uno ,Bapak Gubernur Jawa Barat Ridwan kamil , Wali Kota Kisarazu Jepang  yoshikuni w , Duta Besar Prancis Fabien Penone, Wali Kota Cilegon Helldy Agustian, dan jajaran Forkopimda. Pak Walikota bersama Wakil Walikota berkuda dengan para tamu kehormatan dari Balaikota menuju jalan Sudirman. 

Helaran Hari Jadi Kota Bogor ke - 541 melibatkan 1.201 orang pengisi acara dari berbagai sanggar, komunitas dan setiap kecamatan yang menampilkan ragam kesenian dan kebudayaan.

Dirgahayu Kota Bogor
Rumawat Pusaka Kota....



Link Galeri : Helaran HJB ke - 541

Kolom Komentar